Cara mendownload dokumen di Aplikasi 4Shared

A. Pengertian Aplikasi 4Shared

     4Shared adalah tempat yang digunakan sebagai penyimpan file dan untuk melakukan share terhadap data atau file secara gratis. Melalui situs ini kita akan dapat melakukan penyimpanan file untuk itu kemudian kita bisa berbagi kepada para pengguna internet yang lain. Jika kita akan mengunjungi situs 4Shared.com, maka kita bisa mengettikan URL www.4Shared.com. Kita bisa membagi file-file yang kita punya secara gratis sesuai dengan keahlian dan kreativitas masing-masing, sehingga 4Shared.com merupakan salah satu situs favorit yang sangat cocokk untuk sharing.
4Shared merupakan situs yang berfungsi sebagai tempat penyimpanan file atau dengan julukan hosting di dalam jaringan. Situs ini dibangun dan dijalankan oleh Sergey Chudnovsky dan Alex Lunkov berasal dari Negara Ukrania pada tahun 2005. 4Shared sudah berhasil menjaring user sebanyak 5.300.234 dan orang yang mengunjungi situs ini berjumlah berkisar 11.000.222.
B. Keunggulan Aplikasi 4Shared
    Kita bisa menyimpan file data-data kita secara unlimited dalam artian tak terbatas kuota bandwithnya, karena fasilitas yang diberikan sebesar 10 GB space ( memori yang disediakan sebagai tempat penyimpanan data mencapai 10 GB ). Manfaat nya kita bisa menjadikan situs tersebut sebagai tempat untuk mendownload musik, file dokumen, video, dan file lainnya. 4Shared berfungsi untuk melayani kita dalam mendownload dan mengupload image, music, video dan lainnya kemudian kita juga bisa mengupload file-file kita, yang bisa diupload dan download pun beragam bisa berupa. Doc, .ppt, . xml, .jpg dan masih banyak lagi yang bisa di share dan upload.
C.  Cara mendownload dokumen dengan Aplikasi 4Shared
1. Jika kita ingin masuk ke aplikasi 4Shared ini kita harus menaftar terlebih dahulu karena disini saya sudah mendaftarkannya menggunakan E-mail saya,  langsung saja kita buka web yaitu www.4Shared.com>Enter, ini adalah tampilan jika kita sudah masuk ke aplikasi 4Shared.

Gambar.1

2. Ketik dokumen yang akan kita download disini saya akan mendownload Novel tentang ayat-ayat cinta ketik "Novel ayat-ayat cinta>Enter".

Gambar.2


3. Muncul tampilan seperti ini kemudian klik Buku karna kita akan mendownload nya berbentuk dokumen.

Gambar.3

4. Ini adalah tampilan buku Novel ayat-ayat cinta, masih banyak contoh lainnya dari Novel ayat-ayat cinta ini beberapa contohnya kalian juga bisa memilihnya sesuka hati kalian, sesuai ke inginan anda,  klik yang akan anda download kemudian Enter.

Gambar.4


5. Jika muncul gambar seperti ini klik "Unduh".

Gambar.5

6. Klik "Unduh Gratis" waktu tunggu akan berjalan .

Gambar.7


7. Ini adalah tampilan bahwa Novel ayat-ayat cinta telah selesai di unduh.

Gambar.7


8. Ini tampilan Novel telah di unduh.

Gambar.8


9. Ini adalah tampilan untuk mengecek bahwa Novel ayat-ayat cinta telah terunduh dan tersimpan, klik download>Novel ayat-ayat cinta.

Gambar.9

10. Ini tampilan Novel ayat-ayat cinta telah di unduh dan tersimpan.

Gambar.10


Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.


Comments

Popular posts from this blog

Cara memisahkan atau memecah halaman pada PDF

Cara membuat video power point menggunakan aplikasi Camtasia Studio